Open Access. Powered by Scholars. Published by Universities.®

Public Health Education and Promotion Commons

Open Access. Powered by Scholars. Published by Universities.®

Jurnal Keolahragaan

2018

College students

Articles 1 - 1 of 1

Full-Text Articles in Public Health Education and Promotion

Persepsi Mahasiswa Fakultas Ilmu Keolahragaan Universitas Negeri Yogyakarta Terhadap Atribut Produk Minuman Kesehatan, Chairina Vidya, Fatma Zuhrotun Nisa, Ika Ratna Palupi Dec 2018

Persepsi Mahasiswa Fakultas Ilmu Keolahragaan Universitas Negeri Yogyakarta Terhadap Atribut Produk Minuman Kesehatan, Chairina Vidya, Fatma Zuhrotun Nisa, Ika Ratna Palupi

Jurnal Keolahragaan

Pemberian cairan sangat penting bagi atlet untuk menghindari dehidrasi yang dapat menyebabkan gangguan fisiologis tubuh. Produk minuman kesehatan diyakini mampu meningkatkan energi dan menjaga produktivitas pada saat dan setelah melakukan aktivitas fisik seperti bekerja dan olahraga, terutama bagi para olahragawan. Perilaku membeli produk minuman kesehatan dilakukan berdasarkan preferensi dan kebutuhan konsumen, salah satunya mempertimbangkan atribut produk. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui persepsi mahasiswa Fakultas Ilmu Keolahragaan Universitas Negeri Yogyakarta (FIK UNY) terhadap atribut produk minuman kesehatan (harga, kemasan, merek, label, dan rasa). Penelitian menggunakan desain observasional cross sectional dengan subjek penelitian 100 orang mahasiswa FIK UNY yang diambil secara purposif. …