Open Access. Powered by Scholars. Published by Universities.®

Political Science Commons

Open Access. Powered by Scholars. Published by Universities.®

Articles 1 - 9 of 9

Full-Text Articles in Political Science

Perwujudan Competitive Authoritarianism Di Turki Pada Perencanaan Dan Proses Referendum 2017, Abdul Hafizh Karim, M. Hamdan Basyar Sep 2018

Perwujudan Competitive Authoritarianism Di Turki Pada Perencanaan Dan Proses Referendum 2017, Abdul Hafizh Karim, M. Hamdan Basyar

Jurnal Politik

Perwujudan Competitive Authoritarianism di Turki pada Perencanaan dan Proses Referendum 2017 Artikel ini membahas competitive authoritarian regime di Turki pada kasus referendum 2017. Referendum 2017 merupakan inisiasi Erdoğan yang sejak 2011 mengatakan bahwa Turki akan semakin kuat dan stabil apabila menganut sistem presidensial. Erdoğan didukung oleh AKP (Adalet ve Kalkınma Partisi; Partai Keadilan dan Pembangunan) dan MHP (Milliyetçi Hareket Partisi; Partai Gerakan Nasionalis) di Parlemen, sedangkan HDP (Halkların Demokratik Partisi; Partai Demokratik Rakyat) dan CHP (Cumhuriyet Halk Partisi; Partai Rakyat Republik) menolak karena poin-poin amendemen dapat menghasilkan otoritarianisme di Turki. Referendum diselenggarakan pada kondisi darurat negara setelah kudeta gagal pada …


Runtuhnya Politik Oligarki Dalam Pemilihan Kepala Desa: Kekalahan Incumbent Pada Pilkades Tanjung Kabupaten Kediri, Endik Hidayat, Budi Prasetyo, Setya Yuwana Sep 2018

Runtuhnya Politik Oligarki Dalam Pemilihan Kepala Desa: Kekalahan Incumbent Pada Pilkades Tanjung Kabupaten Kediri, Endik Hidayat, Budi Prasetyo, Setya Yuwana

Jurnal Politik

Penelitian ini bertujuan untuk membuktikan fenomena praktik politik oligarki dalam pemilihan kepala desa yang memiliki perbedaan pola dengan pemilihan umum di tingkat lokal dan nasional. Dengan metode penelitian kualitatif dan mengambil studi kasus di Desa Tanjung, Kecamatan Pagu, Kabupaten Kediri, penelitian ini menggambarkan bagaimana politik oligarki berbasis sumber daya material gagal memenangkan pemilihan kepala desa Tanjung. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa semua calon kepala desa menggunakan sumber daya material selain sumber kekuasaan Jawa yang bersifat spiritual. Meskipun demikian, penggunaan uang dan penguasaan institusi formal sebagai karakter dasar oligarki ternyata kurang efektif untuk meraup jumlah suara yang signifikan dalam pemilihan kepala …


Pangan Yang Politis: Masalah, Dampak, Dan Solusi, Fikri Disyacitta Sep 2018

Pangan Yang Politis: Masalah, Dampak, Dan Solusi, Fikri Disyacitta

Jurnal Politik

No abstract provided.


Religious Sentiments In Local Politics, Sugit Sanjaya Arjon Mar 2018

Religious Sentiments In Local Politics, Sugit Sanjaya Arjon

Jurnal Politik

The rise of religious sentiments and identity politics in Indonesia is currently in a critical phase. Indonesia is neither a Muslim nor a secular country, although it recognizes the existence of God in its first state theory principle. Together with corruption and human rights, religion is a fundamental issue in politicians’ campaign materials, as these topics can be considered key for attracting voters. The fall of President Suharto’s New Order should be considered the starting point of the sublime journey of political identity, which often implicates religions and ethnicity under the umbrella of democratic practices. However, after the fall of …


Strategi Politik Elektoral Gerakan Buruh Di Korea Selatan (2004-2014), Dana Pratiwi Mar 2018

Strategi Politik Elektoral Gerakan Buruh Di Korea Selatan (2004-2014), Dana Pratiwi

Jurnal Politik

This research aims to analyze the reason why the electoral political strategies of the labor movement in South Korea tend to be ineffective after 2004. It can be seen by the decrease in the number of positions obtained by the labor party in the national parliament, the internal party factions, the gap between the organization of the labor movement and the party, the party is unable to expand its support base and to accom¬modate other national policy issues. This research uses a qualitative methods and the secondary data to answer the research question. The analysis is referred to a research …


Presidentialized Party Di Indonesia: Kasus Perilaku Pdi-P Dalam Pencalonan Joko Widodo Pada Pilpres 2014, Ahmad Alhamid, Aditya Permana Mar 2018

Presidentialized Party Di Indonesia: Kasus Perilaku Pdi-P Dalam Pencalonan Joko Widodo Pada Pilpres 2014, Ahmad Alhamid, Aditya Permana

Jurnal Politik

The mechanism of direct election in presidential election encourages political party to choose the most popular candidate even though he/she is a party outsider. It has a risk that the party or the general chairperson as “principal” will have difficulty controlling the nominated “agent” or outsider. Presidentialism at least changes the behavior of political parties in terms of nominating, electing, and governing. Through qualitative methods and data collection using interviews, this research raises the case study of the Indonesian Democratic Party of Struggle (PDI-P) behavior in the nomination of Joko Widodo as the Presidential Candidate of the Republic of Indonesia …


Faktor-Faktor Penghambat Ritel Berjaringan Masuk Ke Kota Padang Sampai Tahun 2017, Monica Balqis Mar 2018

Faktor-Faktor Penghambat Ritel Berjaringan Masuk Ke Kota Padang Sampai Tahun 2017, Monica Balqis

Jurnal Politik

This article explains how local government can hamper the development of retail net¬work in Padang City. In the case of Padang, the local government in the era of economic decentralization is assumed to encourage openness to investment, instead of using the instrument of authority to block the entry of retail network. The author uses a qualitative-descriptive method to answer the problem by digging primary data and supplemented by published data. By analyzing through a barrier to entry mechanism, this mechanism stipulates that local governments inhibit the entry of retail network in order to prevent competition with local retailers through several …


Keluarga Politik Yasin Limpo Pada Pemilihan Kepala Daerah Di Kabupaten Gowa Tahun 2015, Zaldy Rusnaedy, Titin Purwaningsih Mar 2018

Keluarga Politik Yasin Limpo Pada Pemilihan Kepala Daerah Di Kabupaten Gowa Tahun 2015, Zaldy Rusnaedy, Titin Purwaningsih

Jurnal Politik

This article discusses the modality of Yasin Limpo’s family in the 2015 Gowa Regency local election. The modality itself consists of economic, social, cultural, and political capital. This research applies qualitative approach which shows that influential capitals are actually the legacy of resources owned by an influential older member of the family. As he acted as regents in previous terms he controlled resources which in turn signifi¬cantly generate public support to the candidates in the 2015 local election. This article argues that the inheritance of modality in the form of the legacies of flagship programs is the most influential capital. …


Membaca Kelas Menengah Muslim Indonesia, Qorry Aina Mar 2018

Membaca Kelas Menengah Muslim Indonesia, Qorry Aina

Jurnal Politik

No abstract provided.