Open Access. Powered by Scholars. Published by Universities.®

Education Commons

Open Access. Powered by Scholars. Published by Universities.®

PDF

Universitas Negeri Yogyakarta

2012

Elementary school

Articles 1 - 1 of 1

Full-Text Articles in Education

Evaluasi Kepemimpinan Budaya Jawa Dalam Pandangan Dan Perilaku Kepala Sekolah Dasar, Siti Supeni Dec 2012

Evaluasi Kepemimpinan Budaya Jawa Dalam Pandangan Dan Perilaku Kepala Sekolah Dasar, Siti Supeni

Jurnal Penelitian dan Evaluasi Pendidikan

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui (1) pandangan kepala sekolah dasar (SD) terhadap nilai-nilai kepemimpinan budaya Jawa, (2) nilai-nilai kepemimpinan budaya Jawa dalam perilaku oleh kepala SD, (3) implikasi kebijakan kepala sekolah dasar terhadap nilai-nilai kepemimpinan budaya Jawa, (4) implikasi teoritis nilai-nilai kepemimpinan budaya Jawa oleh kepala SD, (5) implikasi praktis nilai-nilai kepemimpinan budaya Jawa oleh kepala sekolah dasar. Penelitian ini menggunakan pendekatan historis, antropologis, dan hermeneutik. Hasil menunjukkan bahwa (1) ada persamaan dan perbedaan pandangan oleh empat kepala sekolah terhadap nilai-nilai kepemimpinan budaya Jawa. (2) terdapat persamaan dan perbedaan perilaku kepala sekolah dalam mengaplikasikan nilai-nilai kepemimpinan budaya Jawa.

Kata …