Open Access. Powered by Scholars. Published by Universities.®

Education Commons

Open Access. Powered by Scholars. Published by Universities.®

Jurnal Inovasi Pendidikan IPA

Journal

2018

Concept mapping

Articles 1 - 1 of 1

Full-Text Articles in Education

Pengaruh Servant Leadership Learning Dengan Concept Mapping Terhadap Pemahaman Konsep Dan Berpikir Kritis Siswa, Robertus Arifin Nugroho, I Gusti Putu Suryadarma Oct 2018

Pengaruh Servant Leadership Learning Dengan Concept Mapping Terhadap Pemahaman Konsep Dan Berpikir Kritis Siswa, Robertus Arifin Nugroho, I Gusti Putu Suryadarma

Jurnal Inovasi Pendidikan IPA

Penelitian ini bertujuan mengetahui pengaruh model pembelajaran Servant Leadership Learning dengan strategi Concept Mapping (SLL+CM) terhadap kemampuan pemahaman konsep dan berpikir kritis siswa kelas X SMA Kolese De Britto Yogyakarta. Penelitian ini merupakan eksperimen semu dengan desain nonequivalent subject, control group-pretest posttest design. Pendekatan ini menggunakan tiga kelas eksperimen, yaitu kelas SLL+CM, kelas SLL, kelas CM, dan satu kelas kontrol menggunakan pendekatan konvensional. Populasi infinite siswa kelas X yang terbagi dalam 7 kelas. Sampel menggunakan 4 kelas dengan penarikan sampling teknik samples of convenience. Sungai Gajah Wong digunakan sebagai objek pembelajaran. Untuk menguji pengaruh model pembelajaran digunakan uji …