Open Access. Powered by Scholars. Published by Universities.®

Education Commons

Open Access. Powered by Scholars. Published by Universities.®

Universitas Negeri Yogyakarta

2021

Creative problem solving

Articles 1 - 2 of 2

Full-Text Articles in Education

Efektivitas Model Pembelajaran Creative Problem Solving Ditinjau Dari Kemampuan Penalaran, Komunikasi, Dan Self Esteem, Abdillah Rachman, Raden Rosnawati Dec 2021

Efektivitas Model Pembelajaran Creative Problem Solving Ditinjau Dari Kemampuan Penalaran, Komunikasi, Dan Self Esteem, Abdillah Rachman, Raden Rosnawati

Jurnal Riset Pendidikan Matematika

Tujuan penelitian ini adalah mendeskripsikan perbedaan efektifitas model pembelajaran creative problem solving dan model pembelajaran konvensional ditinjau dari kemampuan penalaran, komunikasi, dan self-esteem. Penelitian ini adalah penelitian quasi-experiment dengan desain penelitian nonequivalent comparison group design. Subjek penelitian merupakan peserta didik di salah satu MAN di Purbalingga, Jawa Tengah, Indonesia, pada materi transformasi geometri. Sampel terdiri dari 60 siswa dari dua kelas IPA yang masing-masing mengikuti model pembelajaran konvensional dan model pembelajaran creative problem solving. Instrumen penelitian ini terdiri dari tes kemampuan penalaran, tes kemampuan komunikasi serta angket self-esteem. Teknik analisis menggunakan analisis deskriptif dan Hotteling's Trace …


Pengembangan Model Pembelajaran Creative Problem Solving Terintegrasi Tpack Untuk Meningkatkan Kemampuan Pemecahan Masalah, Edy Waluyo, Nuraini Nuraini Dec 2021

Pengembangan Model Pembelajaran Creative Problem Solving Terintegrasi Tpack Untuk Meningkatkan Kemampuan Pemecahan Masalah, Edy Waluyo, Nuraini Nuraini

Jurnal Riset Pendidikan Matematika

Guru perlu menerapkan model pembelajaran yang mampu mengembangkan kemampuan berpikir tingkat tinggi dan kemampuan pemecahan masalah. Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan model pembelajaran Creative Problem Solving (CPS) terintegrasi TPACK untuk mengembangkan dan meningkatkan kemampuan siswa dalam pemecahan masalah. Penelitian ini merupakan penelitian pengembangan dengan model pengembangan Borg & Gall. Sampel penelitian ini adalah siswa kelas VII Sekolah Menengah Petama di Lombok Timur yang berjumlah 30 siswa, yang terdiri dari 12 siswa laki laki dan 18 siswa perempuan. Instrumen yang digunakan untuk mengumpulkan data meliputi pedoman validasi desain pembelajaran CPS terintegrasi TPACK, angket kepraktisan dan tes kemampuan pemecahan masalah pada materi …