Open Access. Powered by Scholars. Published by Universities.®

Education Commons

Open Access. Powered by Scholars. Published by Universities.®

Science and Mathematics Education

PDF

Universitas Negeri Yogyakarta

2018

Kurikulum 2013

Articles 1 - 2 of 2

Full-Text Articles in Education

Kesiapan Guru Matematika Sekolah Menengah Pertama Dalam Melaksanakan Kurikulum 2013, Khikayah Khikayah Dec 2018

Kesiapan Guru Matematika Sekolah Menengah Pertama Dalam Melaksanakan Kurikulum 2013, Khikayah Khikayah

PYTHAGORAS : Jurnal Matematika dan Pendidikan Matematika

Penelitian ini bertujuan untuk mengungkap kesiapan guru matematika SMP negeri di Kabupaten Cilacap dalam melaksanakan Kurikulum 2013, terdiri dari: pengetahuan guru tentang pembelajaran matematika Kurikulum 2013, upaya yang dilakukan guru untuk meningkatkan pemahaman terhadap pembelajaran matematika Kurikulum 2013, sikap guru terhadap pelaksanaan Kurikulum 2013, perencanaan pelaksanaan pembelajaran matematika yang sesuai dengan Kurikulum 2013, dan ketersediaan sarana dan prasarana sekolah yang menunjang pelaksanaan Kurikulum 2013. Penelitian ini merupakan penelitian survei yang menggunakan pendekatan kuantitatif dengan didukung pendekatan kualitatif. Sampel penelitian ini adalah 31 guru ditentukan dengan teknik stratified purposive sampling. Pengumpulan data dilaksanakan melalui angket, wawancara, observasi, dan dokumentasi. Hasil …


Pengembangan Lkpd Mobile Learning Guided Discovery Untuk Meningkatkan Penguasaan Kompetensi Dasar Ekosistem Kurikulum 2013, Asri Puspitasari, Rio Christy Handziko Oct 2018

Pengembangan Lkpd Mobile Learning Guided Discovery Untuk Meningkatkan Penguasaan Kompetensi Dasar Ekosistem Kurikulum 2013, Asri Puspitasari, Rio Christy Handziko

Jurnal Inovasi Pendidikan IPA

Penelitian ini bertujuan (1) mengembangkan produk aplikasi LKPD Mobile Learning berbasis Guided Discovery yang layak sebagai bahan ajar dan (2) mengetahui keefektifan penggunaannya terhadap peningkatan penguasaan kompetensi dasar (KD) peserta didik pada pokok bahasan ekosistem dalam kurikulum 2013. Penelitian pengembangan ini merupakan Design and Development Research (D & D R) menurut Ellis dan Levy. Subjek coba penelitian sebanyak 126 peserta didik kelas X dari SMA N 1 Sentolo dan SMA N 1 Temon Kabupaten Kulon Progo. Data dikumpulkan dengan menggunakan instrumen validasi ahli, instrumen tes pengukuran kompetensi pengetahuan, dan lembar observasi penguasaan kompetensi keterampilan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa (1) aplikasi …