Open Access. Powered by Scholars. Published by Universities.®

Education Commons

Open Access. Powered by Scholars. Published by Universities.®

Jurnal Penelitian dan Evaluasi Pendidikan

Journal

2012

Policy

Articles 1 - 1 of 1

Full-Text Articles in Education

Implementasi Dan Permasalahan Dalam Implementasi Permendiknas Nomor 2 Tahun 2008 Tentang Buku, Lina Miftahul Jannah, Muh Azis Muslim, Eko Sakapurnama Dec 2012

Implementasi Dan Permasalahan Dalam Implementasi Permendiknas Nomor 2 Tahun 2008 Tentang Buku, Lina Miftahul Jannah, Muh Azis Muslim, Eko Sakapurnama

Jurnal Penelitian dan Evaluasi Pendidikan

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui implementasi Permendiknas Nomor 2 Tahun 2002 tantang buku dan mendeskripsikan masalah-masalah yang ditimbulkannya. Pene-litian dilaksanakan dengan metode campuran kuantitatif dan kualitatif di Kota Depok, Kabupaten Cianjur, Kota Makassar, dan Kabupaten Maros dengan menggunakan angket, wawancara mendalam dan diskusi kelompok terfokus untuk mengumpul-kan data. Hasil penelitian menunjukkan bahwa implementasi Permendiknas yang bertujuan untuk menyediakan buku murah dan berkualitas bagi masyarakat belum sepenuhnya tercapai. Terdapat beragam masalah dalam pelaksanaannya antara lain minimnya sosialisasi, tidak memadainya infra-struktur teknologi informasi, ketidaksesuaian materi dengan kurikulum, rendahnya kualitas cetakan, dan Permendiknas dianggap sebagai kebijakan elitis yang mematikan iklim persaingan usaha.

Kata …