Open Access. Powered by Scholars. Published by Universities.®

Education Commons

Open Access. Powered by Scholars. Published by Universities.®

Universitas Negeri Yogyakarta

Journal

2010

Industri

Articles 1 - 1 of 1

Full-Text Articles in Education

Pengembagan Model Asesmen Kompetensi Siswa Smk Dalam Konteks Pembelajaran Berbasis Kerja Di Industri, Syahrul Syahrul Dec 2010

Pengembagan Model Asesmen Kompetensi Siswa Smk Dalam Konteks Pembelajaran Berbasis Kerja Di Industri, Syahrul Syahrul

Jurnal Penelitian dan Evaluasi Pendidikan

Abstrak

Tujuan penelitian ini adalah mengembangkan dan menemukan model asesmen kompetensi siswa SMK dalam konteks pembelajaran berbasis kerja di industri yang valid, praktis, dan efektif. Model asesmen yang dikembangkan diberi nama Model Asesmen Autentik Terintegrasi (Model-AAT), dengan metode mengintegrasikan asesmen teman sejawat dan asesmen unjuk kerja. Subjek penelitian adalah siswa SMK peserta Praktik Kerja Industri (Prakerin), guru pembimbing, dan instruktur pada institusi pasangan (bengkel-bengkel otomotif) di Makassar. Pengembangan Model-AAT ini mengacu pada model pengembangan pendidikan yang dikemukakan Plomp (1997) dengan mengacu pada kriteria kualitas produk pengembangan, yang meliputi kriteria kevalidan, kepraktisan dan keefektifan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa: (1) Model-AAT memenuhi …