Open Access. Powered by Scholars. Published by Universities.®

Education Commons

Open Access. Powered by Scholars. Published by Universities.®

Universitas Negeri Yogyakarta

Journal

2010

Asesmen

Articles 1 - 1 of 1

Full-Text Articles in Education

Model Asesmen Kinerja Sekolah Berbasis Peserta Didik, Amat Jaedun Dec 2010

Model Asesmen Kinerja Sekolah Berbasis Peserta Didik, Amat Jaedun

Jurnal Penelitian dan Evaluasi Pendidikan

Tujuan peneiitian ini adalah untuk melakukan validasi empiris terhadap model asesmen kinerja sekolah berdasarkan pada penilaian peserta didik sebagai customer. Validasi awal pada enam SMP negeri melibatkan 228 peserta didik. Validasi akhir melalui survei pada 30 SMP negeri melibatkan 1042 peserta didik. Pengumpulan data pada tahap awal dan akhir maupun validasi data menggunakan angket. Data dianalisis dengan statistik deskriptdf, Analisis Faktor Model Konfirmatory (CFA) dan analisis validitas data dengan korelasi product moment. Hasil peneiitian menunjukkan bahwa: (1) konstruk kinerja sekolah memiliki empat dimensi, yaitu: praktik kepemimpinan sekolah, praktik pembelajaran, kondisi lingkungan dan iklim akademik, dan peran serta orang tua dalam …