Open Access. Powered by Scholars. Published by Universities.®

Digital Commons Network

Open Access. Powered by Scholars. Published by Universities.®

Sports Studies

Jurnal Keolahragaan

Agility hurdle drills

Articles 1 - 1 of 1

Full-Text Articles in Entire DC Network

Pengaruh Metode Latihan Dan Koordinasi Terhadap Power Tungkai Atlet Bola Voli Junior Putri, Anung Probo Ismoko, Pamuji Sukoco Dec 2013

Pengaruh Metode Latihan Dan Koordinasi Terhadap Power Tungkai Atlet Bola Voli Junior Putri, Anung Probo Ismoko, Pamuji Sukoco

Jurnal Keolahragaan

Penelitian bertujuan mengetahui: (1) Peningkatan power melalui metode latihan agility hurdle drills dan agility ring drills, (2) Perbedaan pengaruh metode latihan terhadap power tungkai, (3) Perbedaan pengaruh power tungkai antara yang memiliki koordinasi tinggi dan rendah, dan (4) Pengaruh interaksi antara metode latihan dan koordinasi terhadap power tungkai. Penelitian ini merupakan eksperimen. Populasi penelitian adalah atlet klub Bola Voli Spirit dan Pervas berjumlah 44 atlet. Sampel penelitian 24 atlet ditentukan dengan teknik sampling. Pengumpulan data menggunakan tes yang dilakukan sebelum dan sesudah perlakuan. Instrumen penelitian adalah Sargen Jump Test dan Hexagonal Obstacle Test. Teknik analisis data …